Hindari Konflik Di Desa Binaan, Babinsa Dampingi Proses Pembagian Warisan

 



KENDAL - Babinsa Pagergunung Koramil 10/Pageruyung Serka Mulyanto melaksanakan pendampingan kegiatan pengukuran tanah pembagian warisan oleh Pemerintah desa Pagergunung, Jumat (23/06/23)
Pendampingan tersebut menurut Serka Mulyanto, selain memastikan keamanan guna menghindari terjadinya konflik keluarga, sebagai Babinsa dirinya juga menjadi saksi. "Harapanya kedepan semua pihak penerima warisan bisa menerima dan tidak ada konflik", harapannya.
Pengukuran yang di laksanakan di dususn Sokokarang desa Pagergunung tersebut di hadiri segenap pemerintah desa Pagergunung, Bhabinkamtibmas, dan ahli waris.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Anggota Koramil Boja Bersama Ormas, Pramuka Dan Warga Laksanakan Karya Bakti Bersihkan Taman Makam Pahlawan

Anggota Kodim Kendal Ikuti Latihan Teknis Teritorial